Current Achievement :
Blog's Layout Version 22 "2016 Badge" ― 29 January 2016
Blog's 700th Post ― 20 August 2016
Blog's 100.000 Visitors ―
20 August 2016

It`s easy! Just click labels below :

Diary | Event | Introduction | Resensi | Download | Birthday and Anniversary
Pet Society | Walt Disney | Korea | Japan | Pirates and the Mermaid
Pulang Sekolah Family | Cerita Panjang | Anime, Game, Cartoon Lists on Blog

Or type your keyboard that you are looking for on the box below, then click SEARCH

search?

Tuesday, February 28, 2012

★ Selasa, 28 Februari 2012 ★


Uhuhuy . . .

Di penghujung Februari, ah nggak terasa Febuari akan terlewati.

EH tapi besok masih ada tanggal 29, kan tahun kabisat!
:D

Jadi kepikir, kalo ada yang ultah tanggal 29 Februari gimana ya?
xDD

Oke, hari ini download AKB48 - Sakura no Hanabiratachi 2008 mp3 nya.

Ah, sadang suka puter lagu ini. Memang sih Sakura no Hanabiratachi 2008 nggak meriah, tapi tetap "rame" dan bisa buat semangat walaupun agak selow dan nggak begitu ngebit. Ini tipe lagu yang cukup kusuka juga, walaupun nggak ngebit tapi bisa buat semangat keg gini.
:D

Entah kenapa ngena banget, apa karena PV nya nyentuh banget?

Memang sih PV nya ada cerita kelulusan para murid dari SMA nya, ada kenangankenangan di situ dan cerita dsb. Ah, jadi ingat tentang masamasa kelulusan SMA dulu, sampe menangis bersama satu kelas. Nggak bisa dipungkiri semuanya, termasuk aku, terlarut dan menangis. Gimana mau nggak sedih kalo sebentar lagi (waktu itu) mau pisah, apalagi aku ada di Jakarta (yakin banget waktu itu akan ke Jakarta), gimana ntar tentang Pulang Sekolah Family, yang notabene cukup dekat dan menjadi keluarga, harus terpisah jarak. Tapi tentu saja sampai saat ini pun kami tetap bisa menjalaninya.
:)

When the cherry blossom petals bloom
I can hear the bells of hope ringing somewhere
Giving us the freedom and courage
Of tomorrow
When the cherry blossom petals bloom
Someone is surely praying somewhere
To open the door to a new world with their own hands

Ah, jadi pengen benerbener ke Jepang bulan April dan melihat indahnya bunga Sakura bermekaran dan beterbangan di sana sini, sembari piknik di bawah pohonnya.

Semoga benarbenar bisa terjadi dan terlaksanakan.
AMIN
:D

0 comment (s):

Post a Comment